Kegiatan Pesantren Ramadan di Sekolah

KEGIATAN PESANTREN RAMADAN DI SEKOLAH
SMKN CIKALONG 2025-03-25 21:41:41.409684Kegiatan Pesantren di sekolah dilaksanakn yang berlokasi di SMKN Cikalong kab. Tasikmalaya yang di ikuti oleh seluruh guru sebagai Pasilitator untuk masing masing kelas ruang terpisah dan seluruh siswa pada kelas X dan Kelas XI, sedangkan untuk kelas XII kegiatan PKL.
• Jumlah Peserta Didik : 264