Kegiatan Pesantren Ramadan di Sekolah

KEGIATAN SMARTTREN RAMADHAN 1446 - 07.03.2025 SMAN 1 CIKARANG UTARA
SMAN 1 CIKARANG UTARA 2025-03-19 00:51:06.417024Kegiatan Smarttren Ramdahan 1446H merupakan kegiatan pembinaan spiritual bagi peserta didik SMAN 1 Cikarang Utara yang dilaksanakan dari tanggal 6 Maret - 20 Maret 2025 di ikuti oleh kelas X, XI dan XII. Kegiatan pada hari Kamis tanggal 06 Maret 2025 diawali kegiatan sholat dhuha dan tadarus bersama, evaluasi karomah, mentoring tadarus, infaq harian, hafalan surah dan terakhir shalat dzuhur bersama. Selain itu, untuk siswa/i yang beragama non muslim juga mendapat pematerian sesuai agama kepercayaan masing-masing (Katolik, Protestan dan Buddha).
• Jumlah Peserta Didik : 1500