Kegiatan Pesantren Ramadan di Sekolah

KIDS (Kajian Islam Disekolah)
SMAN 1 BLANAKAN 2025-03-17 06:03:47.332387Kajian Agama di Sekolah merupakan kegiatan keagamaan dengan melibatkan Guru PAI sebagai pemateri dan Irma sebagai panitia. materi kids disesuaikan dengan materi seputar Ramadhan seperti : Akidah, Akhlak, Fikih Ramadhan, Sejarah Kebudayaan islam dan Al-Quran hadis. harapannya para siswa memahami materi keislaman serta dapat diamalkan dalam kehidupan sehari-hari.
• Jumlah Peserta Didik : 720